Saturday, June 15, 2019

SPANDUK RAPAT PEMBENTUKAN TIM KERJA ZONA INTEGRITAS DAN EVALUASI CDR


Zona Integritas merupakan dua kata yang dirangkai menjadi kesatuan yang tidak terpisahkan yaitu kata “Zona” yang berarti “Wilayah atau Daerah dengan pembatasan khusus”. Sedangkan kata “Integritas” dimaksudkan adalah “Konsistensi dan keteguhan yang tidak tergoyahkan dalam menjunjung tinggi nilai-nilai luhur dan keyakinan.

Dari pengertian di atas, dapat disimpulkan bahwa “Membangun Zona Integritas” adalah mewujudkan aparat dalam wilayah tertentu menjunjung tinggi nilai-nilai luhur kejujuran, kebenaran, bebas dari korupsi, suap, pungli dan menerima gratifikasi, sehingga terbangun pemerintahan/lembaga yang bersih dan meningkatnya pelayanan publik secara baik dan konsisten sebagaimana dimaksud dalam Permenpan RB Nomor 52 Tahun 2014.

Melalui postingan artikel ini kami memberikan contoh spanduk/banner Rapat Kerja ZI dalam format CorelDRAW X7.

Jika anda berminat, bisa mendownload file tersebut yang dibagikan secara gratis melalui link dibawah ini.
Download Button
Download Button

SERONDENGE adalah sebuah blog sederhana yang memberikan informasi tentang ulasan-ulasan software, desain, tutorial dan lainnya sangat menarik untuk di ulas.

No comments: